NasionalPeristiwaSuara WargaTokoh
Sekilas Mengenang Perjalanan Pramoedya
kabarblora.com - Sejak (6/2/2017) Google pernah memberikan apreasi kepada sosok ini. Dalam tampilan Google Doodle, Senin (6/2/2017) nampak lelaki tua berkacamata tengah mengetik dengan mesin ketik manual. Sementara sebagai latar, nampak susunan huruf seperti di mesin ketik dengan variasi huruf G-O-O-G-L-E. Bila kursor diarahkan pada tampilan itu muncul pemberitahuan "Hari Lahir Pramoedya Ananta Toer ke-92". […]